a.
Traktat :
perjanjian formal dari persetujuan negara-negara
b.
Konvensi :
persetujuan formal yang sifatnya multilateral (tidak high policy)
c.
Protokol :
Persetujuan tidak resmi
d.
Persetujuan :
Perjanjian yg bersft teknis/ administratif
e.
Perikatan :
transaksi sementara
f.
Proses verbal :
catatan, ringkasan, kesimpulan mufakat
g.
Piagam :
himpunan peraturan internasional tentang lembaga internasional
h.
Deklarasi :
perj. Int. bentuk traktat dan dokumen tdk resmi (lampiran traktat/konvensi)
i.
Modus vivendi :
dokumen yg mencatat persetujuan int. yg sftx sementara
j.
Petukaran nota :
metode tdk resmi
k.
Final Act :
ringkasan hasil konvensi
l.
General Act :
traktat yang resmi/ tidak resmi
m.
Charter :
perj. Int u/ pendirian badan yg fungsix u/ administratif
n.
Pakta :
persetujuan yg lebih khusus
Covenant :
anggaran dasar LBB
Tidak ada komentar:
Posting Komentar